Tanaman asal : Anacardium occidentale L.
Keluarga : Anacardiaceae
Zat berkhasiat utama/isi : Tanin, asam galat, flavonol, asam anarkadol, asam elagat, senyawa fenol,
kardol, dan metil alkohol
Penggunaan : Daun segar untuk pengobatan luka bakar dan lepuh
Pemerian : Bau aromatik dan rasa kelat
Bagian yang digunakan : Daun
Penyimpanan : Dalam wadah tertutup baik
![]() |
No comments:
Post a Comment